Bahan
Utama:
ayam, potong kecil-kecil.
air bersih.
serai memarkan bagian putihnya.
daun jeruk, buang bagian batangnya.
garam.
merica bubuk.
gula pasir.
Penyedap rasa secukupnya (jika selera).
Minyak goreng secukupnya untuk menumis.
Bumbu
halus:
siung bawang merah.
siung bawang putih.
jahe.
kunyit, bakar sebentar, buang kulitnya.
kemiri. Sangrai sebentar.
Bahan
Pelengkap:
soun, seduh dengan air panas. Tiriskan.
kol, iris tipis.
tauge.
seledri.
tomat, potong dadu.
telur rebus. Potong sesuai selera.
Bawang merah goreng.
Cooking Methode :
· 1. Siapkan air mendidih untuk merebus ayam.
· 2. Sementara itu, panaskan minyak.
Kemudian, tumis bumbu yang telah dihaluskan. Masak hingga harum.
·
3. Setelah itu, masukkan batang serai dan
daun jeruk. Masak hingga kering.
·
4. Selanjutnya, masukkan bumbu tumisan ke
dalam ayam di air mendidih tadi.
·
5, Kemudian, masukkan bumbu lainnya. Aduk
hingga rata dan mendidih.
·
6. Cicipi terlebih dahulu untuk menguji
rasa kuah.
·
7. Terakhir, sajikan bersama bahan
pelengkap dan sambal sesuai selera.
h
SCOTO MAKASSAR
Bahan Utama:
- 250 gram daging sapi.
- 500 gram jeroan (jika selera)
- 2 liter air cucian beras terakhir.
- 3 sdm minyak untuk menumis.
Bahan pelengkap:
- Ketupat secukupnya, potong-potong kecil.
- 2 batang daun bawang, iris halus.
- 2 sdm bawang goreng.
- 3 buah jeruk nipis, belah 4.
Bumbu halus:
- 6 siung bawang merah.
- 4 siung bawang putih.
- 1 ½ sdt merica bubuk.
- 1 sdm ketumbar sangrai.
- ½ sdt jinten.
- 3 cm jahe.
- 5 cm lengkuas.
- 50 gram kacang tanah, sangrai, buang kulitnya.
Bumbu lainnya:
- 5 cm kayu manis.
- 8 siung bawng merah, iris tipis.
- 2 batang serai, memarkan.
- 3 sdm tauco.
- 1 sdm gula merah.
- ½ sdt kaldu instan.
COOKING METHODE : - Rebus air cucian beras hingga mendidih.
- Kemudian, masukkan daging sapi, jeroan, kayu manis, dan garam. Tunggu hingga daging setengah matang.
- Sambil menunggu, tumis bawang merah. Kemudian, masukkan bumbu yang dihaluskan, serai, dan tauco. Tumis hingga matang.
- Setelah itu masukkan tumisan bumbu tadi ke dalam rebusan daging dengan ditambahkan gula merah dan kaldu instan.
- Masak hingga
matang. Sajikan bersama ketupat dan sambal sesuai selera.
GULAI AYAMBahan :• 1 ekor ayam sedang
• 10 buah cabe merah
• 10 buir bawang mera, diiris
• 4 siung bawang putih, diiris halus
• 1 ruas kunyit
• 1 ruas lengkuas
• 4 sendok makan ketumbar
• 5 sendok makan minyal samin
• 1 sendok teh adas halus
• 1 potong kayu manis
• 1 sendok teh pala
• 1 sendok asam jawa
• 2 sendok makan kelapa gongseng dihaluskan
• 2 ½ gelas santan
• Sejumput jintenCOOKING METHODE :• Ayam dipotong-potong, cuci bersih, tiriskan
• Haluskan cabe, kunyit dan lengkuas
• Tumis bawang mera, bawang putih dan kayu manis dengan minyak samin sampai kering dan kuning, masukkan cabe dan goreng sebentar.
• Masukkan ketumbar halus serta potongan ayam, beri air secukupnya, rebus hingga empuk
• Masukkan santan dan air asam jawa, aduk
• Bila santan mendidih angkat dan siap dihidangkan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar